BERITA TEKNO | HARGA LAPTOP & HP

Harga HP Sony Xperia Go ST27i Tahun 2017 Lengkap Dengan Spesifikasi, Layar 3.5 Inchi, RAM 512 MB, Kamera 5 MP

Harga HP Sony Xperia Go ST27i Lengkap Dengan Spesifikasi, Layar 3.5 Inchi, RAM 512 MB, Kamera 5 MP : Salah satu brand smartphone asal Jepang yaitu Sony Mobile kembali memperkenalkan smartphone terbarunya yang sudah mempunyai sertifikat IP67 atau dengan kata lain dengan adanya sertifikat IP67 maka ponsel buatan Sony ini mampu tahan terhadap debu, air dan benturan keras yang kini dinamakan Smartphone Sony Go ST27i. Jadi untuk sobat yang mempunyai aktifitas mobile yang sangat padat, tidaklah salah jika sobat memilih smartphone yang satu ini. Ditambah dengan sudah dibekali sertifikat IP67, ponsel cerdas asal Jepang ini pun bisa digunakan untuk berfoto selfie di dalam air pada kedalaman satu meter selama 30 menit.

Harga HP Sony Xperia Go ST27i Tahun 2017 Lengkap Dengan Spesifikasi, Layar 3.5 Inchi, RAM 512 MB, Kamera 5 MP

Sony seusai hengkang dengan Ericcson memang gencar sekali menciptakan produk-produk smartphone tahan bantingnya, mulai dari Sony Xperia Z Ultra, Sony Xperia Z1 yang sama-sama sudah dibekali dengan beragam komponen beserta fitur tangguh dan mumpuni. Bahkan sejak tahun 2000 an beberapa tahun silam, Sony mobile memang sudah sukses merilis ponsel tangguhnya yang kala itu dinamakan R250s dan R310 yang biasa dikenal dengan Hiu.

Review Smartphone Sony Xperia Go ST27i
Seandainya sobat melihat pada sektor tampilan yang dimiliki oleh Sony Xperia Go ST27i, memang sepertinya ponsel ini terlihat seperti ponsel yang tidak dibekali dengan komponen dan fitur tangguh. Dan pihak Sony lebih mengutamakan tampilan atau desing yang elegant dan premium. Secara dimensi memang ponsel cerdas Sony Xperia Go ST27i mempunyai dimensi yang lebih besar dari produk terdahulunya, akan tetapi pada ponsel cerdas Sony Xperia Go ST27i mempunyai ketebalan yang terbilang tipis.

Sedangkan untuk layarnya sendiri, smartphone Sony Xperia Go ST27i dibekali dengan layar seluas 3.5 inchi lengkap dengan resolusi 320 x 480 pixels lengkap beserta ketebalan pixel yang mencapai -165 ppi. Kerennya lagi, layar dari smartphone Sony Xperia Go ST27i telah disokong dengan teknologi Mobile Bravia Engine yang dapat berfungsi untuk meningkatkan tampilan dari ponsel cerdas besutan Sony yang satu ini.

Karena smartphone Sony Xperia Go ST27i sudah terbilang lawas, maka tidak aneh jika sistem operasi yang terpasang pada ponsel ini pun terbilang lawas pula, yang mana ponsel ini hanya menggunakan sistem operasi Android Gingerbread. Akan tetapi kabar baiknya, sistem operasi (OS) nya ini bisa sobat upgrade kepada sistem operasi Android Ice Cream Sandwich. Sedangkan untuk otaknya sendir, smartphone ini sudah dibenamkan dengan sebuah otak/ processor bernama Dual Core yang dapat berlari kencang pada kecepatan 1.0 Ghz yang sudah dipadukan dengan RAM berkapasitas 512 MB.

Kemudian untuk media penyimpanan datanya sendiri, smartphone Sony Xperia Go ST27i dibekali dengan memori internal berkapasitas 8 GB. Dan kapasitas memori internal ini yang hanya berkapasitas 8 GB masih bisa sobat perluas sampai dengan batas maksimal 32 GB dengan memanfaatkan fitur microSD.

Dan agar sobat tetap nyaman ketika sedang berselancar di dunia maya menggunakan smartphone buatan Sony yang satu ini, pihak Sony sudah membekali smartphonenya ini dengan jaringan 3G yang mempunyai koneksi yang sangat cepat. Sedangkan untuk dapat memenui koneksi non data, sobat dapat memanfaatkan fitur Wifi, dan ponsel ini pun sudah dibekali dengan fitur USB On The Go lengkap beserta Bluetooth yang dapat sobat manfaatkan untuk kegiatan pertukaran data dengan sesama perangkat gadget, smartphone, laptop atau PC.

Tidaklah memuaskan kiranya jika saya mengulas smartphone Sony Xperia Go ST27i bila tidak pula mengulas pada sektor fotographynya. Karena sejak dulu memang untuk produk-produk smartphone buatan Sony terkenal sekali pada penggunaan kameranya. Nah untuk smartphone Sony Xperia Go ST27i pada bagian belakangnya sudah disematkan dengan sebuah kamera berlensa 5 MP (mega pixels), kamera nya ini bisa sobat gunakan untuk mengabadikan tiap moment penting baik pada lokasi outdoor, indoor bahkan didalam air sekalipun. Akan tetapi harus sobat garis bawahi bahwa smartphone ini bisa sobat gunakan di dalam air dengan kedalaman yang tidak boleh lebih dari 1 meter dengan waktu yang tidak boleh lebih selama 30 menit.

Harga HP Sony Xperia Go ST27i Tahun 2017 Lengkap Dengan Spesifikasi, Layar 3.5 Inchi, RAM 512 MB, Kamera 5 MP

Spesifikasi Lengkap HP Sony Xperia Go ST27i
Dimensi Ponsel : 111 mm x 60.3 mm x 9.8 mm
Bobot : 110 gram
Network : GSM 850/ 900/ 1800/ 1900 HSDPA 900/ 1900/ 2100
Luas Layar : 3.5 inchi (-165 ppi pixel density)
Resolusi Layar : 320 x 480 pixels
Teknologi Layar : LED Backlit LCD, Capacitive Touchscreen, 16M Colors
Fitur Layar : Multitouch up to 4 fingers, Scratch-Resistant Glass, Sony Mobile BRAVIA Engine, IP67 certified - dust and water proof (up to 1 meter for 30 minutes)
Sistem Operasi (OS) : Android Gingerbread v.2.3.4
Processor : Dual Core 1 Ghz Cortex-A9
GPU : Mali-400
RAM : 512 MB
Memori Internal : 8 GB
Memori Eksternal : Up to 32 GB with microSD
Data Network : 3G HSDPA, 14.4 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; EDGE, GPRS
WLAN : Wifi 802.11 b/g/n, DLNA, Wifi Direct, Wifi Hotspot
Konektivitas : Bluetooth v.3.0 with A2DP, EDR, Port v.2.0 MicroUSB
Kamera Utama : 5 MP, 2592 x 1944 pixels
Fitur : Led Flash, Autofocus, Touch Focus, Geo Tagging, Face and Smile Detection, 3D Sweep, Panorama
Video Record : 720p@30fps, continous autofocus, video light
Multi Media :  MP3 player, Video Player, FM Radio with RDS
Baterai : 1305 mAH, Li-Ion, Standard Battery
Standby : Up to 520 h (2G)/ Up to 460 h (3G)
Talk Time : Up to 6 h 30 min (2G)/ Up to 460 h (3G)

Harga HP Sony Xperia Go ST27i Tahun 2017 Lengkap Dengan Spesifikasi, Layar 3.5 Inchi, RAM 512 MB, Kamera 5 MP

Kelebihan HP Sony Xperia Go ST27i
  • Tampilan elegant
  • Performa handal
  • Sudah dibekali dengan sertifikasi IP67 (tahan air dan debu)

  • Kualitas layarnya masih dibawah standar
  • Sistem Operasi (OS) nya masih lawas (jadul)

Harga Baru : Rp. 2.175.000,-
Harga Bekas : Rp. 1.700.000,-

Sekian informasi seputar Harga HP Sony Xperia Go ST27i Tahun 2017 Lengkap Dengan Spesifikasi, Layar 3.5 Inchi, RAM 512 MB, Kamera 5 MP. Semoga informasi ini dapat bermanfaat, Terima kasih dan Salam, www.infocarihape.com.

Baca Juga : 

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Harga HP Sony Xperia Go ST27i Tahun 2017 Lengkap Dengan Spesifikasi, Layar 3.5 Inchi, RAM 512 MB, Kamera 5 MP"

Post a Comment